Rental Mobil H1 di Bandung – Sejauh ini, Hyundai H1 boleh dibilang mobil terbaik di kelas mobil yang mampu mengangkut hingga 12 penumpang.
Daya angkutnya yang besar, lalu dipadukan dengan kemewahan interior sekelas Alphard menjadikan mobil ini diminati banyak orang untuk menampung keluarga maupun barang bawaan yang cukup banyak saat berpergian.
Hyundai H1 sendiri memiliki 2 model yaitu model Elegance dan juga model XG
Hyundai H1 XG ialah seri teratas dari Hyundai H-1. Interior mobil ini telah dilengkapi dengan kamera mundur, kemudian entertainment system pada bagian belakang, dan model kursi penumpang yang dapat memuat 9 penumpang sekaligus dengan bagasi yang cukup besar.
Sementara itu untuk tipe Elegance, ia tidak memiliki kamera mundur dan monitor entertainment penumpang belakang, namun tipe ini dilengkapi dengan jok kulit, AC Double blower, dan konfigurasi tempat duduk yang bisa memuat 12 orang sekaligus.
Nah, pertanyaannya, apakah Anda saat ini sedang mencari rental mobil H1 di Bandung? Jika iya, silakan hubungi kami melalui nomor WhatsApp 08112205223.
Baca Juga: Rental Mobil Rush di Bandung
Daftar Isi
Keunggulan Rental Mobil H1 di Bandung ke Surya Rental Mobil
Rental mobil H1 di Bandung dapat menjadi solusi jika Anda membutuhkan mobil dengan kabin yang lega. Namun, sebelum Anda memutuskan untuk merentalnya, ada baiknya jika Anda pelajari terlebih dahulu kelebihan mobil ini.
Saat Anda sedang berencana untuk bepergian atau berlibur dengan rombongan, mobil MPV H1 memang menjadi salah satu kendaraan yang kerap diandalkan. Mobil ini terkenal memiliki kapasitas yang besar, juga menyediakan performa mesin yang andal dalam menempuh perjalanan jauh.
Berikut di bawah ini adalah keunggulan rental mobil Hyundai H1:
-
Kabin dan bagasi lapang
Sebaga mobil segmen Big MPV, kelebihan Hyundai H1 adalah kabin dan bagasinya luas.
Hyundai H1 ini memiliki dimensi panjang, lebar, dan tinggi yang kentara. Dengan dimensi tersebut, kapasitas mobil H1 dapat untuk menampung 9 orang penumpang.
Kemudian, untuk kapasitas bagasi juga tergolong cukup lapang dan mampu menampung sekitar 4 hingga 6 tas.
-
Mesin bertenaga
Perlu diketahui bahwa Hyundai menawarkan dua jenis mesin yang bisa dipilih oleh konsumen yaitu bensin dan diesel.
Untuk tipe mesin bensin, Hyundai menggunakan tipe mesin Theta II berkapasitas 4 silinder. Tipe mesin bensin ini bisa menghasilkan tenaga sebesar 177 PS untuk 6.000 rpm dengan torsi puncak sebesar 227 Nm.
Baca Juga: Rental Mobilio di Bandung
-
Nyaman dikemudikan
Jika Anda berencana untuk me-rental mobil H1 di Bandung, maka kendaraan ini termasuk mobil yang nyaman jika Anda kemudikan sendiri.
Hyundai H1 memiliki fitur LED. Fitur ini akan membuat Anda menjadi nyaman saat mengemudikan kendaraan ini pada malam hari, karena lampu tersebut mampu memancarkan cahaya yang amat terang.
Jendela depan Hyundai H1 sendiri cukup besar, sehingga dapat menghadirkan visibilitas ke segala arah dengan lebih leluasa.
Pada sistem rem, mobil H1 telah disematkan teknologi Anti-lock Braking System (ABS) dan Electronic Brakeforce Distribution (EBD). Sistem pengereman ini praktis menunjang keselamatan penumpang sebab ia mampu mencegah terjadinya ban selip.
-
Memiliki tampilan berkelas dan nyaman bagi penumpang
Hyundai H1 juga boleh disebut sebagai mobil bongsor dengan tampilan yang berkelas. Mobil ini menggunakan desain eksterior yang timeless, alias tak mudah termakan zaman.
Selain itu, Hyundai H1 ini memiliki pintu geser yang tidak hanya mampu menambah kesan mewah, namun juga dapat mempermudah akses keluar-masuk kabin mobil bagi para penumpang. Nah, untuk memberikan kenyamanan para penumpang, Hyundai H1 dilengkapi dengan berbagai fitur canggih.
Kesimpulan
Surya Rental Mobil sendiri adalah perusahaan rental mobil H1 di Bandung yang menyediakan berbagai pilihan mobil. Anda dapat menemukan mobil MPV, SUV, sedan, hingga mobil pickup.
Seluruh mobil, kami jamin memiliki performa yang optimal. Sebab, kami rutin melakukan perawatan berkala. Mobil juga selalu dalam kondisi yang bersih dan wangi, sehingga nyaman untuk Anda pergunakan.
Silakan hubungi kami melalui nomor WhatsApp 08112205223 untuk rental Mobil H1 di Bandung.
Sekian.
BACA JUGA: Rental Mobil Livina di Bandung